Home » » Cara Download game Osu + Nambah lagu di Playlist Osu

Cara Download game Osu + Nambah lagu di Playlist Osu

Oke, karena saya udah janji akan ngepost tentang Osu! , jadi ya ayo kita bahas. . :D
kita bakal bahas tentang game Osu! , seperti cara :
  • Download Osu!
  • Membuat Akun di Osu!
  • Download lagu / beatmap
  • Memasukkan lagu hasil download ke game Osu!



 Nah ayooo mulai!
  • Ini websitenya ==> Osu!
Kalau mau maen, harus punya gamenya dulu kan -_-
  • Mau download Osu! diSINI! Nah tunggu deh proses downloadnya.
Biasanya kalau belum punya akunnya Osu! , berarti cuman bisa maen secara Offline.

  • Mau maen Online? Daftar di sini! di websitenya klik "I'm new!" kayak gambar di bawah ini!
Yaaa silahkan daftar sendiri :D setelah daftar nahhh,, bisa maen online :v
"Ehh.. kenapa lagunya sedikit ya :3 :3 gimana nih??", pasti ada yang tanya seperti itu. Ini cara menambah playlist/ beatmap/ lagu, caranya harus download dulu di websitenya.
  • Download beatmap di SINI! , tinggal cari apa yang ingin kalian download. Ini screenshoot nya.
    Jadi ketik lagu apa yang ingin lu download di kolom yang dikotakin, terus klik 'search' :v


    setelah apa yang dicari muncul, klik apa yang mau didownload :v contohnya seperti ini:
    double klik ya :D


    Nahh.. ini contoh loh ya.. nanti bakal muncul seperti ini. Kalau mau download sama videonya double klik yang 'DOWNLOAD BEATMAP' kalau mau
    TANPA VIDEO double klik yang 'WITHOUT VIDEO' gampang kan :v
  • "Cara memasukkan beatmap/lagu hasil download ke GAME Osu??", caranya seperti ini:

    Setelah kamu download apa yang ingin kamu download. Buka GAME Osu! + buka Folder tempat hasil lagu/beatmap yang sudah didownload tadi. Kamu buka game Osu! lagi lalu klik Edit kayak gini:


    kemudian, akan seperti ini:


    Nah, pas masih di dalam GAME, tekan tombol windows lalu buka folder tempat kalian
    menyimpan hasil download yang tadi. seperti ini:


    Kalau gitu klik file 'jangan dilepas' terus seret file yang didownload tadi ke osu! seperti ini:


    HAHHAHAA editannya bagus, pft :v biarin mau jelek ataupun bagus ngeditnya, yang penting ngerti!. kalau gitu , close aja folder yang dibuka tadi. oke lanjut. nahh habis itu sudah bisa buat dimainkan. Kalau sudah silakan klik 'back'. terus tinggal main deh, ..
Post yang akan datang Tentang Osu!:
  • Tampilan mode yang dimainin di Osu!
  • Cara download skin Osu! (tema osu!)
  • Cara menggunakan skin Osu! yang sudah di download
  • Cara mempercepat + memperlambat kecepatan Osu! + cara mengepause (bagi yang belum tahu) +cara merubah jumlah Keys dari 4K ke 5K ke 6K ke 7K ke 8K dan sebaliknya
  • Cara melihat contoh memainkan osu! (bagi yang belum tahu)
  • Cara main Osu! bareng temen (online) (akan gw post kalau internet lagi gak bermasalah)

Oke sampai sini aja :D tunggu post selanjutnya tentang Osu! koneksi internet lagi lemot :D Gomen :D

Ooo iya, kalau mau copy paste :D jangan keterlaluan ya :D paling enggak cantumin link atau alamat sumber post tersebut :v saling menghargai :v masa' gak bisa???JANGAN JADI PLAGIAT.  capek ngetik nih post :v jangan asal comot :v oo iya , kalau kalian copas terus direpost dan gak nyantumin sumbernya, hati-hati kena hapus blog kalian :v karena postnya sama kayak blog lain :v kalau masih sayang sama blognya, jangan copas terus gak nyantumin sumber post tersebut. Yap. itu aja sih yang pengen saya sampaikan :D :D BYE BYE
Comments
0 Comments

0 komentar:

Post a Comment